: :

Navbar Bawah

Cara Membuat Trik Opacity Gambar Di Blog

Kali ini gw mau kasih tau trik opacity, mungkin sebagian orang ada yang belum paham apa itu trik opacity, oke deh gw jelasin, trik ini bertujuan untuk meredupkan gambar di postingan blog dan akan terang jika di sentuh oleh mouse, trik ini juga berguna untuk mempecantik blog supaya orang-orang yang berkunjung ke blog kalian ga bosen dan terkesan menarik.. contohnya seperti ini, coba kalian arahkan ke gambar yang ada dibawah ini!


berikut tutorialnya :


  • Masuk dulu ke Blogger sobat
  • Pilih "Tata Letak"
  • Lalu klik "Tambah Gadget"
  • Kemudian pilih HTML/JavaScript
Masukkan script berikut ini :

Lalu Pastekan di kolom HTML/JavaScript tadi


  • Langkah terakhir Save/Simpan, selesai!